Friday, March 15, 2013

Cara Mengatasi Tampilan Icon Dekstop Yang Berubah Menjadi M.word/acak-acakan


Sore sobat Blank Blank semua...
Kali ini blog catatan saya akan membagikan cara mengatasi icon desktop yang berubah menjadi media center.
apakakh para sobat semua pernah mengalami icon desktop windows 7 di laptop anda berubah menjadi shorcut media center/ ? atau icon desktop laptop anda acak-acakan??  atau juga icon desktop anda berubah menejadi shorcut m.word semua ??/

Saya juga pernah mengalami hal tersebut di laptop saya yang menggunakan OS windows 7,
ketika itu tampilan icon di desktop saya berubah acak-acakan menjadi m.word semua.
(aduh sayangnya saya tidak punya ss nya nih :(.. )
dan saya browsing di internet tentang cara mengatasi icon desktop yang berubah , tetapi malah tampilan settingan laptop saya malah tambah acak-acakan,, huufft ...ampun deh, karna saya terlalu panik dengan tampilan icon saya, lalu saya mengikutin semua langkah yang di berikan oleh info dari blogger sobat-sobat yang ada di mbah google, ada yang mengatakan kalau masalahnya berada pada registernya, dan ada pula yang bilang harus isntall ulang laptop saya, hemmm sungguh buat puyeng kepala saya.
tapi kali ini sobat-sobat semua gak usah pusing seperti saya dulu,
cukup download saja softwere fixexe,
cara menggunakannya gampang,
1. download dulu softwere fixexenya
2. buka softwere nya
3. klik ok/yes
4. kemudian restart kembali laptop sobat-sobat semuanya.
dan j\reng,,jreng.... tampilan icon desktop anda semua kembali seperti semua. seperti tidak ada yang terjadi.

Mau softwerenya ????

klik DI SINI !!!

oh ya softwerenya masih dalam bentuk rar, terlebih dahulu extrak dulu ya bro,,,
tau kan cara mengekstraknya ???/


klik kanan pada rar - exktrak here- terbuka deh

Cara Mengatasi Tampilan Icon dekstop Yang Berubah menjadi m.word/acak-acakan
Cara Mengatasi Tampilan Icon dekstop Yang Berubah menjadi m.word/acak-acakan


SELAMAT MENCOBA !!! by http://sonirivaldi.blogspot.com


Bagikan

Jangan lewatkan

Cara Mengatasi Tampilan Icon Dekstop Yang Berubah Menjadi M.word/acak-acakan
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

13 comments

Tulis comments
avatar
April 28, 2013 at 2:11 AM

thanks yah mas.. berkat saran mas laptup saya sudah bagus sekarang.. saya jadi gak panik lagi the..
:)
thank you so much..

Reply
avatar
April 28, 2013 at 6:26 PM

@ayu Humaidi : ia mas sama-sama, terimakasih udah mau berkunjung :)

Reply
avatar
July 23, 2013 at 6:44 AM

Leptop ku ko' gambarnya jd rusak..
Trus size nya ko+ berubah jd besar..
Kenapa yaw mas..
Kasih solusinya dong

Reply
avatar
July 23, 2013 at 7:11 AM

Gambar nya rusak seperti apa mas ?
mas coba aja dulu cara yang kasih ,
bila masih rusak gambar desktopnya silahkan kembali lagi :)

Reply
avatar
October 18, 2013 at 8:59 PM

Trimakasih banyak bung...solusinya....saya akan mencobanya..tq GBU.

Reply
avatar
October 21, 2013 at 6:26 PM

ya maksih udah berkunjung mas :)

Reply
avatar
November 8, 2013 at 9:45 PM

mau nannya ni.
tampilan laptop saya berubah sewaktu saya hidupin seperti baru di instal ulang..
trus data2 yg ad di C:document hilang semua settingan juga berubah..
tau gk ap penyebabny?

Reply
avatar
November 10, 2013 at 5:17 PM

mungkin laptop anda terserang virus,
antivirus apa yang ada di laptop anda?
saya sarankan menggunakan AVG,

Reply
avatar
November 11, 2013 at 5:45 PM

yang error apanya mbak?
biar saya bisa perbaiki

Reply
avatar
May 27, 2014 at 4:16 AM

masss klo download trus instal file di data c dan e hilang g? takutnya klo d instal ulang hilang smua ;(

Reply
avatar
May 27, 2014 at 4:17 AM

mas, klo instal itu data c dan e hilang g? tktnya ntr jd hilang gmna??

Reply
avatar
May 29, 2014 at 6:52 PM

oh tidak mbak, tidak ada data yang hilang...

Reply

Terimakasih telah memberi komentar di sonirivaldi.blogspot.com

loading...